VISI DAN MISI PERUSAHAAN
- Menjadi lembaga pendidikan dan pelatihan terkemuka yang berorientasi pada peningkatan keterampilan dan kompetensi tenaga kerja, serta berperan aktif dalam mencetak sumber daya manusia yang profesional, siap kerja, dan mampu bersaing di berbagai industri.
Misi Perusahaan
- Menyelenggarakan program pelatihan dan kursus yang berbasis kompetensi serta sesuai dengan kebutuhan industri dan perkembangan pasar kerja.
- Meningkatkan keterampilan, pengetahuan, dan daya saing peserta didik melalui metode pembelajaran inovatif dan berbasis teknologi.
- Menciptakan lingkungan belajar yang inklusif, profesional, dan kondusif untuk pengembangan potensi setiap individu.
- Menjalin kemitraan strategis dengan dunia usaha, industri, serta lembaga terkait guna memastikan kurikulum selalu up-to-date dan sesuai dengan standar nasional maupun global.
- Berkomitmen pada kualitas pendidikan dan pengajaran dengan melibatkan tenaga instruktur yang kompeten dan berpengalaman di bidangnya. (Red)